Home » » Apa Saja Manfaat Kacang Almond bagi Tubuh ?

Apa Saja Manfaat Kacang Almond bagi Tubuh ?

Manfaat Kacang Almond

Halo Ladies pecinta hidup sehat. Apa kabar hari ini? Semoga Ladies semakin sehat dari hari ke hari. Tahu tidak, pada zaman modern seperti saat ini, penyakit bisa muncul dari mana. Penyakit ini bisa timbul dari dalam diri atau dari dalam tubuh, bisa juga berasal dari luar tubuh yang dipengaruhi oleh lingkungan yang tidak sehat. Beberapa tahun belakangan ini mulai banyak loh orang-orang yang sudah mulai meninggalkan kebiasaan buruk memakan makanan tidak sehat.

Orang-orang kembali tersadar bahwa banyak berbagai jenis makanan tidak sehat mampu merusak tubuh mereka. Saat ini kebanyak dari mereka mulai mengurangi atau bahkan mennghindari makanan cepat saji atau fast food, berbagai jenis junk food, minuman kaleng bersoda, makanan manis, atau camilan yang dirasa kurang sehat. 


Agaknya memang sulit untuk bisa meninggalkan kebiasaan buruk mengonsumsi makanan tidak sehat menjadi makanan sehat, apalagi ketika seseorang tersebut suka sekali ngemil, namun hal tersebut bukan masalah jika Ladies mau tetap ngemil namun jug tetap sehat.

Cara yang bisa Ladies lakukan adalah, ya, ngemil dengan cara sehat. Tahu tidak untuk tetapi bisa ngemil, Ladies bisa mengganti camilan yang berupa gorengan atau makanan manis dengan kacang almond. Ini rekomen banget deh bagi Ladies sekalian. 


Tanpa ledies sadari, Kacang almond ini ternyata bermanfaat loh bagi kesehatan, bisa untuk bahan camilan. Mau tau manfaat bagi tubuh? Ini beberapa manfaat kacang almond bagi kesehatan tubuh.

Manfaat Kacang Almond bagi Tubuh

Manfaat Kacang Almond

Perlu ladies ketahui bahwa kacang almond sebetulnya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh, hanya saja memang belum begitu banyak orang-orang ngemil kacang almond. Baca dulu nih. Ini loh manfaat kacang almond  bagi kesehatan tubuh.

1.    Penurun Kolestrol
Kacang almond memiliki banyak kadungan HDL loh, HDL pada kacang almond mampu menurunkan kadang LDL atau kolestrol jahat dalam tubuh. Selain itu kandungan HDL yang ada pada kacang almond juga mampu meningkatkan sistem saraf tubuh manusia.

2.    Jantungpun Lebih Sehat
Ini berkaitan dengan kolestrol yang sudah disebutkan sebelumnya. Ketika kolestrol dalam tubuh rendah, sudah pasti kondisi jantung akan lebih sehat karena lemak jahat dari LDL berada pada normal.

3.    Sebagai Pengontrol Kadar Gula Darah
Memang kacang almond memiliki kadar gula, namun jumlahnya rendah kok, jadi kadar gula yang rendah ini mampu menurunkan resiko diabetes bagi penderitanya.

4.    Cocok Juga Untuk Diet
Jaman sekarang ini tidak sulit menemui orang yang obesitas. Nah bisa karena junk food,  bisa juga karna kebiasaan ngemil. Nah kacang almond cocok untuk yang mau menurunkan berat badan. Nutrisi kacang almond kaya akan kandungan serat membuat perut kenyang lebih lama, jadi gak perlu banyak makan deh.

5.    Melancarkan BAB
Hidup sehat perlu diimbangi dengan kodisi pencernaan yang lancar. Kacang almond yang kaya kandungan serat mampu melancarkan pencernaan loh, Ladies. Jadi BAB lebih enak dan lancar, efeknya sudah pasti tubuh juga akan lebih sehat.

6.    Membantu mengobati maag
Didalam kacang almond terdapat kandungan minyak yang tinggi yang berfungsi untuk menurunkan kadar asam lambung yang ada didalam lambung. Sakit maag juga bisa anda atasi dengan konsumsi herbal propolis melia asli. Propolis melia memiliki fungsi untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit dan salah satu penyakit yang dapat disembuhkan adalah sakit maag. Melia propolis ini memiliki 3 ukuran, yang lama ada ukuran 6ml dan yang terbaru ada dengan ukuran 30ml dan juga 55ml. Harga suplemen melia propolis setiap ukuran tentu saja berbeda-beda.

Maag bisa diobati dengan mengkonsumsi kacang almond. Hal itu dikarenakan kacang almond memiliki minyak yang tinggi. Kandungan minyak tersebut bisa menurunkan kadar asam lambung di dalam lambung.
   
Bagaimana, Ladies? Tidak perlu berhenti ngemil kok. Ladies hanya perlu mengubah jenis camilan yang akan Ladies makan  untuk tetap bisa ngemil. Caranya adalah mengganti camilan berupa gorengan atau makanan manis dengan kacang Almond. 


Sekarang sudah tau manfaat kacang almond bagi kesehatan tubuh, kan? Lalu bagaimana menurut pendapat anda, Ladies? Mau mencobanyakah? Coba saja deh demi kesehatan Ladies juga kan akhirnya. Selamat mencoba, Ladies.

0 komentar:

Posting Komentar

KLIK OTOMATIS





HARGA MELIA BIYANG TERBARU

1 Botol Melia Biyang : 500.000 Rp. 250.000,-

2 Botol Melia Biyang : 1000.000 Rp. 500.000,-

3 Botol Melia Biyang : 1.500.000 Rp. 750.000,-

4 Botol Melia Biyang : 2.000.000 Rp. 1.000.000,-

CARA PEMESANAN